Selamat tengah malam sobat blogger, beberapa jam yang lalu saya menshare tentang
Memutar Video Youtube Dengan VLC Media Player. Sekarang saya akan mencoba berbagi trik untuk
Merepair Windows XP Tanpa Menggunakan CD Bootable sekalian menunggu pagi karena mata ini masih 100 Watt :). Kadang kita memakan banyak waktu ketika registri atau file dari sistem yang kita punya rusak karena virus atau sebab lain.
Dalam hal ini untuk memperbaiki
Windows XP kita bisa memformat sistem kami atau perbaikan windows XP dengan beberapa cara lain seperti dengan menggunakan Metode CD Bootable. Tapi bagaimana jika kita memperbaikinya Windows XP tanpa menggunakan Bootable CD atau Sistem Format? Cara atau metode ini sering disebut Web Folders XP Repairing System, untuk menerapkan metode tersebut silahkan sobat ikuti langkah-langkah dibawah ini :
- Pertama sobat klik Start lalu RUN
- Setelah di dalam menu RUN sobat ketik webfldrs.msi
- Jendela window baru akan terbuka di layar sobat sekarang Klik Select Reinstall Mode.
- Setelah itu beri tanda centang pada semua pilihan dan terakhir klik OK
Saya sudah mencobanya dan berhasil sobat, silahkan mencoba sobat.
Moga Bermanfaat
2 komentar:
wah cuman buat XP ya gan, wah telat ane. coba ane tau dari dlu ya, ane ga kesusahan ni. klo yang win 7 ada ga gan? heheh. maklum, pengen taua aja. pengen belajar dari ente
MasiBlajarJgaGan,,,
TarAneCariTau
MkasiAtasKnjngan'y
Posting Komentar
Silakan kasi komentar demi kemajuan blog ini, tapi jangan memasukkan SPAM yah…