Mengambil Gambar Dari File (Word, Excel, PowerPoint) Dan Komik
Aplikasi ini memiliki wizard seperti antarmuka di mana sobat dapat memilih dokumen untuk mengekstraksi gambar dan juga mengatur output folder hasil ekstrak gambar. Aplikasi ini juga mendukung ekstraksi gambar dari format Open Document serta comic book archives (.cbz) dan e-Book (. Epub). Semuanya itu mendukung 40 + format file yang umum. Gambar yang diambil dalam format asli mereka, dengan tidak ada pengolahan gambar atau rekompresi yang dilakukan, sehingga kualitas tidak ada yang hilang selama ekstraksi.
Sebagai contoh saya akan mengambil gambar di file ini, perhatikan gambar dibawah
Silahkan sobat ikuti langkah-langkah dibawah ini :
Bagaimana sobat? dengan menggunakan aplikasi ini saya pastikan tangan sobat tidak bakal kapalan ^_^. Sampai jumpa dipostingan saya berikutnya.
Tinggal kita cari filena dimana kita menyimpannya (Output Folder)
0 komentar:
Posting Komentar
Silakan kasi komentar demi kemajuan blog ini, tapi jangan memasukkan SPAM yah…